31 Juli 2023 , Berita Kampus
31 Juli 2023 - Rapat Wisuda, Penerimaaan Mahasiwa Baru (PMB) T.A 2023/2024 dan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ke XXXV ini dihadiri oleh Rektor IAIDU Asahan Hj. Nilasari Siagian, S.H, S.Pd.I, M.H Wakil Rektor I Syaiful Ahyar,S.A, M.A. Wakil Rektor II Dra. Wardah, M.Pd.I Wakil Rektor III Taufik S.Ag, M.A Para Dekan, Wakil Dekan, Ka Prodi, Kabid dan dosen tetap serta staf admintrasi IAIDU Asahan.
semua kepanitiaan Wisuda, Penerimaan Mahasiswa Baru dan KKN siap dan setuju untuk melaksanakan tugasnya seperti bidang seketraiat, perlengkapan, dokumentasi/publikasi, konsumsi. Dan semua pihak panituia setuju untuk melaksanakan dan mensukseskan wisuda kali ini
wisuda ini akan menjadi momentum spesial bagi para wisudawan dan orang tua, wisuda sudah menjadi kegiatan rutinitas tetap segala sesuatunya harus dipersiapakn dengan baik. Tujuannya tidak lain adalah agar kampus bisa memberikan kesan terbaik kepada para wisudawan dan juga orang tua serta tamu undangan lainnya
Kemudian diharapkan bagi dosen untuk mengajak kerabat, tetangga dan masyarakat untuk mempromosikan penerimaan mahasiswa baru sebab dosen IAIDU Asahan juga aktif dalam masyarakat sehingga bisa mensosialisasikan kampus IAIDU Asahan
Lalu untuk Kuliah Kerja Nyata Dosen Pembimbing Lapangan harus membimbing kelompok KKN yang diampuh agar mereka bisa lebih dekat dan merasa dibina serta mendukung program-program yang ada.persiapan KKN